Resmi Dukung Prabowo Capres 2024, Prof. Yusril: Mengulangi Sejarah Kemenangan SBY

Senin, 31 Juli 2023 - 07:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PBB Resmi Deklarasikan Dukungan Kepada Prabowo Subianto Sebagai Capres di Pilpres 2024 (detikindonesia.co.id)

PBB Resmi Deklarasikan Dukungan Kepada Prabowo Subianto Sebagai Capres di Pilpres 2024 (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA  –  Bertepatan dengan peringatan Milad ke-25, PBB resmi deklarasi dukung Prabowo Subianto di Pilpres 2024.

Perayaan Milad ke-25 PBB itu digelar di ICE BSD, Tangerang hari ini, Minggu 30 Juli 2023.

Lewat hajatan itu, PBB resmi mendeklarasikan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto sebagai capres 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Deklarasi itu disampaikan langsung Ketua Umum PBB Yusril Ihza Mahendra.

Yusril menyatakan, deklarasi dukungan pada Prabowo merupakan panggilan nurani.

Ia yakin Prabowo akan memenangkan Pilpres 2024 melalui dukungan para kader PBB.

“Pada kesimpulan sekali ini, PBB harus memutuskan untuk mencalonkan Pak Prabowo sebagai capres,” ujar Yusril.

Yusril menyatakan, Prabowo telah maju di 2 pilpres edisi sebelumnya.

Baca Juga :  Nama Bahlil Lahadalia Masuk Radar Munaslub Partai Golkar, Ada Apa Dengan Airlangga?.

“Tapi kali ini insyaallah dengan dukungan PBB, Prabowo akan memenangkan pertarungan Pilpres 2024,” sambung Yusril di hadapan Prabowo.

Yusril juga berkelakar saat ini fokusnya tertuju pada Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.

Ia masih menunggu sekaligus menguji kesaktiannya dalam menentukan dukungan di kancah pilpres karena hingga saat ini PKB belum menjatuhkan pilihan Capres.

Yusri menilai, Cak Imin penasaran apakah tebakan dan hitung-hitungan Yusril kali ini benar atau tidak.

“Lama saya memikirkan hal ini, lama merenungkan. Kalkulasi ini tidak semata-mata kalkulasi rasional, tapi juga perhitungan batiniah yang membuat saya sampai,” imbuhnya.

Hal senada juga dikatakan Sekjen PBB Afriansyah Noor.

Afriansyah membacakan pakta integritas deklarasi PBB yang mendukung Prabowo sebagai Capres 2024.

Baca Juga :  Di Hari Sumpah Pemuda 2022, Ketua Harian DPP KNPI Devanda A. Putra Bersama Jajaran Menggelar Syukuran dan Bakti Sosial

Deklarasi dukungan PBB itu tertuang dalam Surat Keputusan (SK) DPP PBB Nomor 203236/PILPRES/2023 tentang Calon Presiden RI periode 2024-2029.

“Memutuskan, menetapkan Calon Presiden RI periode 2024-2029. Mengesahkan H Prabowo Subianto sebagai calon presiden RI yang didukung oleh Partai Bulan Bintang pada Pemilihan Umum tahun 2024,” kata Noor.

Secara simbolis, Yusril menyerahkan secara resmi SK dukungan itu kepada Prabowo Subianto di atas panggung.

Sontak para kader dan simpatisan berteriak ‘Prabowo Presiden 2024’ sepanjang deklarasi itu dibacakan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber : POJOKSATU

Berita Terkait

Kunjungi Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Kelas I Makassar, Komite I Akan Perjuangkan Aspirasi Bapas
Ketua MPR RI Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit Untuk Dijegal
Soal RUU Pengelolaan Ruang Udara, Senator Filep Beri Analisa Dampak Bagi Daerah
Kalah dari Uzbekistan, Ketua DPD RI Pacu Semangat Timnas Indonesia U-23 Tetap Menyala
Sukses Bikin DPD RI Bertaji, LaNyalla Terima Special Award dari PWI Jatim
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati
Komite IV DPD RI Minta RPJPN 2025-2045 Munculkan Pertumbuhan Ekonomi Baru
Komite I DPD RI Beri Catatan Penting Atas Pelaksanaan Pemilu Serentak 2024

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:45 WIB

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 

Rabu, 15 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:46 WIB

SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 22:24 WIB

Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi

Senin, 13 Mei 2024 - 18:13 WIB

Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Kirim Surat Tantangan Tinju ke Hotman, Benny Wulur Giat Latihan

Rabu, 15 Mei 2024 - 02:01 WIB